Desa kembanglimus kec. Borobudur magelang jawa tengah makanan ini menjadi menu andalan sesuai dengan namanya, mangut daging ikan ini dimasak dengan kuah berbumbu pedas, bahan dasar Mungut Beong ini adalah ikan, ikan yang mirip dengan lele bersungt dibagian kepalanya cuman ukuran yang lebih besar 20 – 30 cm berat 2 – 3 Kg, Ukuran badannya yang lebih besar daging beong ini tebal.
Cara memasak mangut lebih sederhana kuah yang kuning itu diwarnai dengan jahe cang dicampur dengan bumbu berbagi macam bumbu dimasak dalam satu rebusan kuah, daging ikan yang digoreng pun dimasukkan dalam kuah rebusan, daging itu dimasak bersama kuah hingga mendidih, santan kelapa juga ditambah dalam kuah setelahmendidih.Cara ini membuat bumbu mungut begitu meresap dalam daging ikan dan lebih empuk, mangut beong disajikan bersama nasi panas.
Biar tidak penasaran saya punya resep Mungut Beong, bagi kamu yang pengen buat sendiri silahkan ikuti langkah –langkah di bawah ini:
Bahan – bahan
1 . 1 kg Mangut
2. 2 buah jeruk lemon
3. secukupnya garam
Bahan dan bumbu
1 . 500 cc Saanta sedang kentalnya
2. 3 lembar daun jeruk
3. 1 batang serai dimemarkan
4. 10 buah cabe rawit
5. gula merah secukupnya
Bumbu Ikan yang dihaluskan
1 . 5 siung bawang merah
2. 2 cm jahe
3. 5 buah cabe merah
4. 2 cm kencur
5. 2 cm kunyit
6. 2 siung bawang putih
7. Garam secukupnya
Cara Pembuatan
1 . Setelah ikan didiamkan waktu yang sudah ditentukan, sekarang siapkan wajan diatas kompor dan gunakan api yang sedang.
2. Tuangkan minyak goreng setelah panas masukkan ikan yang sudah di kerat-kerat dan goreng ikan hingga matang lalu angkan dan sisihkan sementara.
3. Siapkan kembali wajan diatas kompor dan siapkan sedikit minyak untuk menumis.
4.lalu tumis bumbu halus bersam lengkuas, daun keruk dan juga serai dan tumis bumbu ini hingga harum merata,
5. Tuangkan santan kedalamnya dan aduk-aduk hingga mendidih, setelah itu masukkan ikan yang sudah di goreng aduk hingga bumbu meresap kedalam ikan.
6. Menjelang diangkat masukkan cabai rawit kedalamnya dan masak sebentar hingga layu.
7. Magut Siap disajikan.
No comments
Post a Comment